7 Cara Menampilkan Nama di Layar Kunci Hp OPPO

Bagaimana Cara Menampilkan Nama di Layar Kunci Hp OPPO yang benar ?. Mungkin pertanyaan tersebut terlintas oleh kamu sebagai pengguna ponsel Oppo. Dimana HP Oppo bisa menampilkan Nama di layar Kunci HP Oppo.

Kamu pengguna ponsel OPPO tentunya wajib paham menggenai berbagai kustomisasi yang ada di ponsel tersebut. Salah satu kustomisasi yang ada di ponsel tersebut adalah untuk menampilkan ponsel nama pengguna.

Salah satu bentuk Kustomisasi yang ada di ponsel Oppo adalah mengganti nama pengguna di layar kunci. Sekaligus sebagai salah satu petanda kalau ponsel tersebut merupakan milik kamu sebagai pengguna barunya.

Ponsel Oppo dengan ColorOS nya sudah pasti memiliki beragam kustomisasi salah satunya pada bagia penggantian tulisan. Nah, font yang digunakan sendiri bakalan mengikuti jenis font pengguna yang sedang dipilih.

Jadi pengguna wajib tahu Cara Ganti Font HP OPPO jika ingin mengganti font ponsel mereka. Sama halnya dengan hal tersebut nantinya menampilkan nama di layar kunci bakalan semakin bagus dengan font yang menarik.

Cara Menampilkan Nama di Layar Kunci Hp OPPO

Cara Menampilkan Nama di Layar Kunci Hp OPPODengan bisa mengganti nama layar di kunci maka akan mendadakan ponsel tersebut memang milik kamu. Oleh sebab itu pengguna ponsel OPPO tentunya wajib tahu menggenai cara yang satu ini agar bisa merubah settingan di pengaturan.

Untuk bisa mengubah nama pengguna sendiri sangatlah mudah dengan beberapa langkah. Buat kamu pengguna oppo yang ingin mengetahui caranya bisa simak cara Projektino dalam Menampilkan Nama di Layar Kunci Hp OPPO yang benar.

  1. Masuk ke menu Pengaturan atau setelan
  2. Lalu pilih menu keamanan
  3. Lanjutkan ke menu opsi Gembok Layar
  4. Barulah ke menu kunci layar
  5. Silahkan tuliskan nama pengguna yang di inginkan
  6. Jika sudah simpan
  7. Selesai

Jika sudah maka di lock screen pada ponsel Oppo kamu akan tertulis nama yang tadinya sudah kamu edit. Nah, cara ini juga berlaku untuk semua pengguna ponsel OPPO tipe apapun baik lama maupun baru sama saja.

Namun jika kamu pengguna HP Oppo dengan Color OS baru bisa menggunakan cara yang sedikit berbeda. Untuk pengguna HP oppo dengan Color OS baru bisa menggunakan cara yang satu ini.

  1. Masuk ke Menu Setelan hp OPPO
  2. Selanjutnya silahkan masuk ke menu Keamanan
  3. Pilih Gembok Layar, dengan tap icon bagian kanan
  4. Lanjutkan dengan tap menu Pesan Kunci Layar
  5. Silahkan edit nama yang ingin di munculkan sesuka hati
  6. Jika sudah klik SIMPAN
  7. Maka dengan Otomatis tampilan kunci akan muncul nama pengguna.

Kedua cara tersebut sebenarnya hampirlah sama, namun jika ponsel kamu merupakan Color OS baru bisa menggunakan cara yang kedua. Dimana semua cara yang ada bisa diaplikasikan dengan mudah dan juga cepat dengan beberapa kelebihannya. Dari dua cara yang ada silahkan pilih kiranya cara mana yang bisa kamu aplikasikan untuk mengubah nama pengguna di layar kunci.

KESIMPULAN

Nah, itu dia beberapa cara mudah yang bisa kamu lakukan untuk bisa mengubah nama pengguna di kunci HP OPPO. Dimana setiap langkah yang ada bisa kamu lakukan dengan sama saja jika ingin mengubah nama pengguna di ponsel Oppo.

Jadi sebagai pengguna HP Oppo kamu perlu paham menggenai cara mengubah nama ini, agar bisa menandai ponsel sebagai penggunannya. Simak juga informasi menarik lainnya seperti Cara Mengetahui Tipe HP Samsung pada ulasan sebelumnya dari Projektino.