4 Cara Mempercantik Video Call Whatsapp Oppo Semua Tipe

Hampir semua HP Oppo sudah dibekali dengan kamera yang memukau baik di kamera depan dan belakang. Namun beberapa pengguna masih banyak yang mencari informasi menggenai bagaimana Cara Mempercantik Video Call Whatsapp Oppo.

Sebenarnya untuk kamu yang hendak Mempercantik Video Call Whatsapp Oppo bisa melakukan beberapa cara. Pasalnya ada beberapa hal yang cukup berpengaruh agar ponsel menampilkan tampilan gambar yang jelas saat melakukan Video Call.

Hampir semua HP Android memang kualitas video callnya akan menurun saat digunakan di Whatsapp. Hal ini salah satunya juga di sebabkan oleh sistem dari aplikasi whatsapp yang membuat tampilan video resolusinya menurun.

Selain itu kualitas video yang menurun juga bisa dikarenakan karena sinyal yang jelek pada saat Video call. Nah, kamu pengguna HP Oppo perlu memahami beberapa hal agar Video Call Whatsapp menjadi lebih baik.

Dengan beragam fitur kamera yang ada di HP Oppo membuat cantik video call. Nah, ada beberapa langkah yang bisa kamu lakukan untuk bisa mempercantik tampilan saat melakukan Video call di Whatsapp.

Cara Mempercantik Video Call Whatsapp Oppo

Cara Mempercantik Video Call Whatsapp OppoSalah satu cara untuk bisa mempercantik Video Call pengguna HP Oppo adalah dengan menggunakan fitur Beauty. Dimana HP oppo sendiri dibekali dengan fitur beauty untuk lini fotografinya tersebut.

Nah, kamu pengguna ponsel Oppo bisa dengan mudah memanfaatkan fitur beauty unyuk mempercantik Video call. Kali ini Projektino.com bakalan berbagi informasi menggenai Cara Mempercantik Video Call Whatsapp Oppo yang benar.

1. Fitur Efek Panggilan Video

Di HP Oppo sudah dibekali dengan fitur efek panggilan video yang ada di menu pengaturan. Dengan fitur ini pengguna bisa melakukan Video call dengan cara menambahkan efek video yang sudah disediakan oleh Oppo.

Nah, kamu bisa mengaktifkan fitur ini di menu pengaturan. Nah, kamu pengguna HP oppo dengan Color OS lama maupun baru bisa mengaktifkan fitur ini di bagian pengaturan.

  1. Masuk ke aplikasi/menu Pengaturan atau setting
  2. Selanjutnya pilih menu Pengaturan Tambahan
  3. Lalu pilih menu Bebas Halangan tentukan menu Pintasan dan Aksesbilitas
  4. Lanjutkan pilih menu Efek Panggilan Video
  5. Aktifkan fitur tersebut maka pengguna bisa menggunakan efek panggilan di Whatsapp.

Setelah fitur ini aktif, maka pengguna oppo saat melakukan panggilan video Whatsapp bisa melakukannya dengan fitur filter tersebut. Nah, kamu bisa mengaktifkan cara ini untuk bisa dengan mudah menggunakan efek kamera.

2. Fitur Face Beauty Oppo

Opsi yang kedua adalah dengan menggunakan fitur face beauty oppo. Sama halnya dengan cara yang pertama yang satu ini juga untuk mengaktifkan efek beauty pada HP oppo saat melakukan panggilan WA.

Namun fitur ini hanya tersedia untuk pengguna HP oppo dan vivo untuk beberapa OS saja. Nah, kamu yang menggunakan Color OS bisa menggunakan cara ini untuk mengaktifkannya.

  1. Buka aplikasi Setting di HP Oppo
  2. Lalu pilih menu pengaturan tambahan
  3. Pilih menu Face Bauty for Video call
  4. Silahkan aktifkan untuk melakukan video call Whatsapp
  5. Maka saat melakukan Panggilan Whatsapp kamu sudah bisa menggunakan fitur Face Beauty

Setelah fitur aktif maka dengan otomatis kamu sudah bisa mempercantik tampilan panggilan video call whatsapp kamu. Opsi yang satu ini hanya bisa di gunakan saat kamu sama-sama melakukan VC dengan sesama pengguna HP Vivo.

3. Gunakan Aplikasi Coocoo Whatsapp

Langkah selanjutnya adalah dengan menggunakan aplikasi Coocoo whatsapp. Dimana aplikasi yang satu ini bakalan memiliki fitur yang bagus untuk bisa mempercantik pengguna saat melakukan panggilan whatsapp dengan Video call.

Salah satu aplikasi yang memiliki fitur untuk bisa mempercantik whatsapp adalah aplikasi Coocoo whatsapp. Dimana aplikasi yang satu ini bisa menjadi opsi yang menarik untuk bisa menampilkan video call wa yang lebih bagus.

Kamu hanya perlu download aplikasi Coocoo Whatsapp, buka aplikasi berikan akses izin dan aplikasikan aplikasi. Saat melakukan Video Call kamu sudah bisa mengunakan efek beauty yang satu ini.

4. Download Video Call Widget For Whatsapp

Cara selanjutnya adalah dengan menggunakan aplikasi Call Widget For Whatsapp. Sesuai dengan namanya, aplikasi ini akan memberikan tampilan atau filter beauty saat melakukan panggilan telephone Video di aplikasi whatsapp.

Nah, kamu pengguna HP lain selain oppo juga bisa memanfaatkan aplikasi ini untuk bisa membuat filter. Aplikasi ini bisa di download secara gratis di playstore serta bisa juga di aplikasikan untuk HP oppo.

Nantinya setelah didownload, silahkan buka aplikasi ini lalu kamu bisa aktifkan aplikasinya. Selanjutnya saat melakukan Video call silahkan kamu bisa mengaktifkan aplikasi ini.

KESIMPULAN

Jadi itu dia beberapa langkah untuk Cara Mempercantik Video Call Whatsapp Oppo. Dimana cara diatas bisa di aplikasilkan untuk semua HP oppo tipe apapun termasuk Seri Oppo Reno, A Series dan F Series.

Dengan adanya opsi diatas bakalan bisa membuat tampilan video call whatsapp kamu menjadi semakin bagus. Simak juga ulasan menggenai Cara Menampilkan Presentase HP Oppo pada ulasan sebelumnya dari Projektino lainnya.