3 Cara Cek Sensor Xiaomi Tanpa Aplikasi

Sensor pada smartphone merupakan salah satu fitur yang memiliki peran sangat penting. Meskipun sensor secara fisik tidak terlihat namun fitur ini nyatanya sangat penting untuk beberapa kebutuhan. Kamu MI Fans wajib sekali untuk bisa mengetahui Cara Cek Sensor Xiaomi dengan benar.

Beberapa sensor yang cukup lazim digunakan smartphone modern adalah sensor Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer dan lainnya. Bagi pengguna awam mungkin lebih mengenal sensor Fingerprint dibandingkan sensor lainnya yang cukup asing di telinga.

Namun sensor lain selain fingerprint sebenarnya memiliki peran penting untuk mobilitas ponsel itu sendiri. Sebut saja sensor seperti Gyro yang perannya sangat penting untuk para pengguna yang hobi bermain game.

Saat hendak membeli ponsel baru, di wajibkan untuk melakukan pengecekan terlebih dahulu. Salah satunya di anjurkan juga untuk melakukan pengecekan terhadap sensor-sensor pada ponsel tersebut.

Untuk HP Xiaomi sendiri bisa melakukan pengecekan Sensor dengan beberapa mekanisme mudah. Hampir sama dengan cara CEK SENSOR HP SAMSUNG kamu bisa menggunakan mekanisme yang hampir sama. Mulai dari menggunakan kode rahasia sampai memanfaatkan aplikasi pihak ketiga untuk pengecekan sensor HP samsung.

Cara Cek Sensor Xiaomi

Cara Cek Sensor Xiaomi Tanpa AplikasiSensor pada HP Android tidak menutup kemungkinan terjadi error atau kerusakan. Biasanya kerusakan pada sensor android terjadi karena terkena air, jatuh, udpate pembaruan dan lainnya yang membuat sensor menjadi mati atau tidak berfungsi.

Pengecekan sensor di HP Xiaomi bis di lakukan dengan beberapa cara yang bisa kamu lakukan. Berikut ini Projektino bakalan sampaikan beberapa cara mudah untuk kamu menggenai Cara Cek Sensor Xiaomi yang wajib untuk kamu ketahui.

1. Gunakan Kode Rahasia

Seperti yang mi fans ketahui, kalau Xiaomi memiliki beberapa kode rahasia untuk mengakses fitur tertentu. Nah, untuk cek sensor sendiri kamu bisa  melakukan pengecekan sensor menggunakan kode rahasia HP Xiaomi.

Untuk kode rahasia ini bisa di aplikasikan untuk semua ponsel Xiaomi tipe apapun. Jadi pengguna ponsel Xiaomi bisa melakukan pengecekan menggunakan kode rahasia dengan cukup mudah.

  1. Masuk ke menu PanggilanCek Sensor Xiaomi Tanpa Aplikasi
  2. Ketikan * # * # 64663 # * # *
  3. Lalu teka panggilanCek Sensor Xiaomi
  4. Maka kamu akan di hadapkan dengan beberapa pilihan menu cek sensorMemperbaiki Sensor Xiaomi
  5. Silahkan pilih semua menu yang ada dan lakukan cek sensor

Cara diatas bisa di aplikasikan untuk ponsel Xiaomi semua tipe. Dari beberapa pilihan pengecekan sensor silahkan pilih pengecekan dengan benar menggunakan cara ini. Mulai dari sensor layar sampai dengan sensor gyro bisa di lakukan menggunakan cara ini.

2. Via Menu Pengaturan

Cara selanjutnya adalah dengan menggunakan menu pengaturan di HP Xiaomi. Kamu bisa melakukan pengecekan sensor dengan cara mengakses menu pengaturan. Dimana cara yang satu ini bisa di lakukan dengan mudah dan juga cepat.

Dengan mengakses menu pengaturan kita bisa mengetahui sensor di HP Xiaomi bisa aktif atau tidak. Untuk bisa masuk ke menu yang satu ini, untuk urutannya bisa ikuti cara yang satu ini.

  1. Silahkan masuk ke menu Pengaturan.
  2. Screll kebawah ke bagian About phone.
  3. Dari halaman itu pilih versi Kernel. lalu ketuk 5 kali.
  4. Nantinya akan masuk ke halaman pengujian perangkat keras.
  5. Pada menu selanjutnya kamu bisa mengecek sensor.

Cara ini juga bisa menjadi opsi yang sangat menarik serta mudah untuk bisa mengecek sensor Xiaomi secara lengkap. Pengecekan yang di lakukan bisa juga di akses untuk semua ponsel Xiaomi tipe apapun dengan langkah yang sama.

3. Via Aplikasi Pihak Ketiga

PROJEKTINOSelanjutnya adalah CPU Z sebuah aplikasi gratis yang juga sama dengan Aida64. Langkah selanjutnya kamu bisa mengecek kelengkapan sensor ponsel android Xiaomi dengan aplikasi pihak ketiga. Salah satu aplikasi yang bisa kamu jumpai adalah aplikasi CPU-Z dimana aplikasi ini memiliki fitur yang sangat lengkap termasuk pengecekan sensor.

KESIMPULAN

Nah itu dia 3 langkah mudah pengguna HP Xiaomi untuk bisa melakukan pengecekan sensor di ponsel mereka. Dimana cara diatas bisa juga di ikuti dengan Cara mematikan sensor telepon Xiaomi jika pengguna tidak ingin sensor aktif.

Jika kamu mendapati sensor rusak atau tidak berfungsi dengan semestinya, maka kamu bisa cek terlebih dahulu penyebab sensor tersebut mati. Sensor HP yang mati biasanya di sebabkan oleh gagal update, rusak, BUG dan lainnya.

Jadi saat menjumpai sensor rusak atau tidak berfungsi jangan panik, kamu perlu melakukan beberapa langkah mudah seperti update pembaruan. Semoga informasi singkat kali ini bisa bermanfaat, ketahui juga informasi menggenai Kartu SIM Tidak Terbaca di HP Samsung pada ulasan sebelumnya.