8 Cara Mengatasi Baterai HP Yang Tidak Bisa Penuh Saat Di Cas

Yang namanya barang elektronik apalagai HP pasti ada saja kendala yang bisa saja terjadi. Salah satunya adalah kerusakan pada baterai, yang bisa berakibat dengan Cara Mengatasi Baterai HP Yang Tidak Bisa Penuh pada ponsel tersebut.

Namun tahukah kalau baterai yang tidak bisa penuh di sebabkan oleh banyak hal. Bahkan baterai yang sehat saja bisa terbaca oleh sistem rusak karena beberapa proses yang salah pada saat booting sistem android.

Kerusakan pada baterai yang paling sering terjadi di karenakan proses pengecasan yang salah. Sebut saja pengguna menggunakan charger KW untuk mengecas ponsel, arus yang tidak stabil tentunya akan mengurangi umur baterai smartphone.

Selain itu masalah lain juga bisa di jumpai pada perangkat lunak atau software dari ponsel tersebut. Hal ini sering terjadi jika HP telah melakukan Upgrade Sistem Android atau yang lazim kita namakan sebagai BUG setelah update.

Kerusakan-kerusakan pada sistem android juga bisa berakibat pada salah baca persentase baterai ponsel tersebut. Jika sedang mengalami masalah seperti ini kamu ga perlu khawatir karena ada beberapa tips simple untuk Mengatasi Baterai HP Yang Tidak Bisa Penuh.

Mengatasi Baterai HP Yang Tidak Bisa Penuh

Cara Mengatasi Baterai HP Yang Tidak Bisa Penuh Saat Di CasMasalah pengisian daya dengan baterai ponsel memang perlu di cari dari semua bagian. Mulai dari baterai, sistem android sampai dengan alat penghantar seperti charging bateri yang kamu gunakan saat ini.

Ke tiga bagian diatas tentunya memiliki peran yang penting untuk kesehatan baterai selain juga umur baterai itu sendiri. Semakin lama baterai digunakan maka daya simpan baterai tersebut sudah bisa di katakan tidak akan sebaik pada pertama kali digunakan.

1.Gunakan Charger Original

Langkah pertama jika menjumpaim baterai tidak terisi penuh padahal sudah di charger lama adalah coba menggenati charger pengisian baterai dengan yang Original. Charger Original akan memberikan pengisian daya yang stabil sehingga membuat umur baterai lebih lama.

Selanjutnya baterai yang di charger dengan menggunakan chareger KW tentunya akan membuat baterai menjadi menurutn karena arus listrik yang tidak stabil. Charger baterai Original tentunya sudah disesuaikan dengan kebutuhan baterai ponsel tersebut.

2. Hubungkan Kabel USB Dengan Benar

Langkah selnajutnya adalah dengan mengubungkan kabel baterai USB dengan benar.  Selain itu perlu cek kondisi lubang pengisian baik yang ada di baterai maupun yang ada di kabel USB pastikan bersih dan juga tidak goyang, jika kotor segera perbaiki.

Kerusakan-kerusakan pada bagian baterai memang banyak penyebabnya salah satunya bagian lubang USB baik di  baterai maupun chargernya. Bagian ini pastikan selalu bersih dan kering agar arus listrik bisa masuk dengan benar.

3. Reboot HP

Langkah selanjutnya jika menemui baterai yang fi cas tidak penuh-penuh adalah dengan melakukan restar ponsel. Dalam beberapa kejadian melakukan restar atau reboot hp memang akan menjadi solusi untuk hal demikian.

Melakukan restar sama haknya mengulangi sistem dari awal lagi dengan harapan mengembalikan sistem pengisian jika ada bug. Untuk restar silahkan tahan tombol power lalu pilih restar atau reboot pada menu yang tersedia.

4. Update atau Downgrade OS

Saat baterai sudah di cas lama namun masih tidak terisi daya dengan penuh maka solusi nya bisa jadi dengan Update atau Downgrade OS. Setelah mendapatkan update membuat pengisian daya menajdi kacau maka silahkan lakukan downgrade.

Begitupun sebaliknya jika baterai sudah ada notifikasi untuk mengunduh pembaharuan maka lekaslah lakukan pembaharuan ponsel. Dengan melakukan pembaharuan secara sistem ponsel akan menjadi lebih prima sekaligus menghilangkan berbagai jenis BUG.

5. Factory Reset

Bagian selanjutnya yang mungkin di lakukan adalah dengan melakukan factory reset ponsel android. Jika belum tau Factory reset artinya mengembalikan settingan smartphone ke settingan awal atau sering juga di sebut dengan settingan pabrik dari ponsel tersebut.

Namun perlu di ingat sebelum menggunakan cara ini pastikan semua data yang ada pada ponsel sudah di backup terlebih dahulu. Dengan mengembalikan ke settingan awal sama halnya dengan menghilangkan bug bila terjadi kesalahan pada melakukan settingan.

6. Cas HP Saat Mati

Langkah selanjutnya yang lazim digunakan adalah dengan mencoba mengecas hp dalam kondisi Mati. Pastikan dalam kondisi mati ponsel. Coba lakukan cara ini untuk meminilisir pemakaian aplikasi yang berjalan pada ponsel android.

Dengan di cas sampil mati pastinya hp tidak akan memiliki beban besar untuk menjalankan sistem. Dalam beberapa kejadian aplikasi yang berjalan membuat baterai tidak bisa terisi dengan penuh.

7. Ganti Baterai

Solusi selanjutnya adalah dengan mengganti saja baterai ponsel tersebut terlebih saat baterai sudah mengembung. Alangkah baiknya mengantinya dengan yang baru saja dibandingkan repot dengan baterai yang sudah rusak.

Harga baetrai smartphone baru sendiri memang terbilang murah. Namun pastikan saat membeli baterai belilah yang Original dan juga pasang pada penyedia jasa yang profesional demi menghindari kerusakan lebih lanjut.

8. Gunakan Ampere

Selanjutnya silahkan coba dengan menggunakan Aplikasi Ampere Meter, dimana aplikasi ini akan mengetahui perfoma pengecasan ponsel android. Aplikasi ini sangat penting untuk mengetahui perfoma cahrging ponsel kamu baik suhu sampai dengan daya yang masuk.

Yang terpenting adanya informasi kecepatannya dalam pengisian baterai melalui ampere charger tersebut yang menunjukkan performa charger saat digunakan. Jadi aplikasi ini paling akurat untuk mengetahui perfoma baterai ponsel android kamu.

Kesimpulan

Untuk Cara Mengatasi Baterai HP Yang Tidak Bisa Penuh sebenarnya ada banyak namun yang paling efektif jelas menggenati dengan yang baru. Aplagi jika umur baterai sudah lama, kemungkinan ada kerusakan dan membuat baterai tidak layak digunakan lagi.

Baterai yang sudah rusak sebaiknya lekasi diganti karena jika di paksakan bisa mempengaruhi software dan hardware ponsel itu sendiri. Baca juga informasi menarik lainnya seperti Cara Menambah RAM HP Android Tanpa ROOT yang sudah di bahas Projektino.com sebelumnya.